Belajar, Berdoa, Ikhlas dan Bertawakkal Abdul Chafid TKJ - SMK Negeri 7 Surabaya

Jumat, 14 Desember 2012

WINDOWS 2003 SERVER
Modul - 1
MENGINSTALL  WINDOWS 2003 SERVER
MODUL INI MEMBAHAS MATERI WINDOWS 2003 SECARA LENGKAP STEP BY STEP DILENGKAPI  DAN PRAKTEK LANGSUNG DENGAN TUTORIAL VEDIONYA. SELAMAT BELAJAR WINDOWS 2003 SERVER


1.     SPESIKASI PERANGKAT MINIMAL :
  • PC DENGAN PROCESSOR MINIMAL P3-550 MHZ
  • MEMORY  256 MM
  • HDD 10 GB
  • VGA  / SVGA  32 MB
2.     SETTING BIOS
  • ADA DUA CARA MENGINSTALL  WINDOWS 2003 
  1. MENGINSTALL DARI CD  DRIVE
  2. MENGINSTALL DARI JARINGAN
  • ATUR BIOS BOOTING DRIVE
  1. PADA SAAT  PC PROSES BOOTING TEKAN TOMBOL DEL
  2. SETELAH MASUK  BIOS SETUP UTILITY
  3. PILIH  MENU BOOT
  4. TENTUKAN BOOT DEVICENYA
  5. SIMPAN PERUBAHAN BIOS YANG TELAH DIATUR DENGAN CARA MENEKAN TOMBOL  F-10 (SAVE AND EXIT)
     
3.     LANGKAH-2 INSTALL
  • TUNGGU KOMPUTER  RESTART SAMPAI LAYAR TAMPIL
  • TEKAN  SEMBARANG TOMBOL
  • TUNGGU SYSTEM WINDOWS 2003 SERVER MELAKUKAN PENGECEKAN HARDWARE SAMPAI TAMPIL
  • JENDELA WELCOME TO SETUP
  • MEMULAI PENGINSTALAN TEKAN “ENTER”,  TUNGGU BEBERAPA SAAT
  • TAMPIL  WINDOWS LICENSING AGREEMENT

  • TEKAN TOMBOL   F-8 (SETUJU DENGAN LISENSI WINDOWS), TEKAN TOMBOL  ESC  (TIDAK SETUJU)
  • SELANJUTNYA DITAMPILKAN KAPASITAS HARDDISK YANG AKAN DIGUNAKAN (PROSES PARTISI)
  • ENTER  UNTUK LANGSUNG PROSES INSTALL
  • C=CREATE PARTITION  MENGATUR PARTISI/MEMBAGI KOMPOSISI HARDDISK        
  •  PROSES  FORMAT HARDDISK  TEKAN ENTER
  • TUNGGU BEBERAPA SAAT SAMPAI SELESAI  PROSES PEMFORMATAN
  • PROSES PENGCOPYAN FILE-2 WINDOWS 2003 SERVER  TUNGGU BEBERAPA SAAT
  • SAMPAI  100% SELESAI
  • PROSES PENGCOPYAN SELESAI DILANJUTKAN RESTART COMPUTER
  • SELANJUTNYA WINDOWS MELAKUKAN PROSES KONFIGURASI  WINDOWS
  • DALAM MODUS GRAFIS. TUNGGU BEBERAPA SAAT
  • KLIK TOMBOL CUSTOMIZE
  • ATUR LOKASI DIMANA ANDA TINGGAL, FORMAT TANGGAL, DESIMAL BILANGAN  DLL, SELANJUTNYA TEKAN TOMBOL  OKE DAN NEXT UNTUK MELANJUTKAN.
  • SELANJUTNYA MASUKKAN NAMA ANDA DAN ORGANISASI ANDA  TEKAN TOMBOL NEXT
  • SELANJUTNYA MASUKKAN PRODUK KEY DARI WINDOWS
  • SETELAH SELESAI TEKAN TOMBOL NEXT
  • SELANJUTNYA ANDA DIBAWAH KEJENDELA LICENSING MODES
  • PER SERVER NUMBER  : SETIAP SERVER YANG LOG ON HARUS MEMILIKI  SATU LICENSI
  • PER DEVICE OR PER USER :  LOG ON SERVER HANYA SATU LICENSI COCOK DIGUNAKAN UNTUK PERUSAHAAN YANG MEMILIKI BANYAK SERVER
  • PILIH PER SERVER  SELANJUTNYA TEKAN TOMBOL NEXT
  • SELANJUTNYA  KETIKKAN NAMA COMPUTER SERVER ANDA
  • MASUKKAN  ADMINISTRATOR ANDA  รจ CATATAN GUNAKAN KATA YANG KOMPLEK SEKALI
  • ULANGI UNTUK CONFIRMASI  ANDA
  • PILIH NEXT
  • SELANJUTNYA MENGATUR TANGGAL, JAM, TIME ZONENYA
  • SELANJUTNYA KONFIGURASI/SETTING JARINGAN ANDA
  • UNTUK SEMENTARA PILIH DEFAULT  (TYPICAL SETTING)  TEKAN NEXT
  • APAKAH KOMPUTER ANDA DIJADIKAN WORKGROUP  ATAU DIBIKIN DOMAIN
  • UNTUK SEMENTARA PILIH DEFAULT (WORKGROUP)
  • TEKAN NEXT
  • TUNGGU BEBERAPA SAAT PROSES INSTALASI  SAMPAI SELESAI.
          
4.    LOG ON / MEMULAI WINDOWS 2003 SERVER
  •  Setelah proses start windows berhasil
  • Layar  monitor  tampil
  • Tekan tombol CTRL-ALT-DELETE
  • Selanjutnya monitor tampil
  • Masukkan password admin anda
  • Selanjutnya monitor menampilkan konfigurasi personality w2003s
  • Setelah proses setting berhasil layar monitor menampilkan desktop window
  • Langkah selanjutnya yaitu menginstal driver mainboard, cardlan, dan vga

5.    LOG OFF / MENGAKHIRI WINDOWS 2003 SERVER
  • KLIK TOMBOL START
  • SETELAH ITU KLIK SHUTDOWN
  • PADA LAYAR MONITOR TAMPIL  BOX MENU SEPERTI GB. DIBAWAH INI
  • PILIH SHUT DOWN PADA BOX WHAT DO YOU WAN THE COMPUTER TO DO ?
  • PILIH  ALASAN  APA ANDA MENGAKHIRI WINDOWS 2003 SERVER PADA BOX SHUTDOWN EVENT TRACKER
  • KLIK SELANJUTNYA PILIH TOMBOL OK

6.    MEMBERIKAN ALAMAT IP ADDRESS PADA SERVER
  • LANGKAH PERTAMA  START KLIK ALL - PROGRAM ACESSORIES  - COMMUNICATIONS NETWORK CONNECTIONS  TEKAN KLIK
  •  SELANJUTNYA  PADA  ICON LOCAL AREA CONNECTION  KLIK KANAN CPILIH  PROPERTIES  KLIK
  • PADA JENDELA LOCAL AREA CONNECTINS PROPERTIES   KLIK DOUBLE  ITEM  INTERNET PROTOCOL  TCP/IP
  • SELANJUTNYA ISIKAN IP ADDRESS , NETMASK, DAN  PREFERED DNS SEPERTI GAMBAR DIBAWAH 
  • SELANJUTNYA KLIK  OK
  • PASTIKAN  KOTAK CEK SHOW ICON IN CONNECTION  DICENTANG SEPERTI GB. DIBAWAH INI